Kamis, 07 Februari 2019

Menu Harian Penderita Batu Ginjal

Berbagai macam Menu Harian Penderita Batu Ginjal yang sehat dan dianjurkan dilakukan dan dikonsumsi oleh orang yang tengah mengalami penyakit batu ginjal.

Bagi anda yang saat ini sedang memiliki keluhan batu ginjal siapkan menu harian anda untuk melawan bahaya dari penyakit yang menjadikan ginjal sebagai sasaran utama perusakan ini.

Kenapa harus punya menu harian ?

Karena dengan mempunyai menu harian yang sehat penderita batu ginjal tentunya bisa terhindar dari resiko tinggi terkena dampak buruk yang bisa merugikan atau bahkan sampai membahayakan tubuh.

Ini Dia Daftar Menu Harian Penderita Batu Ginjal Yang Baik Dan Benar


Menu Harian Penderita Batu Ginjal

Setiap penderita batu ginjal diharuskan mempunyai menu harian agar bisa mengendalikan penyakit batu ginjal.

Dengan terkendalinya batu ginjal maka resiko untuk terkena dampak buruk akan berkurang dan bahkan sampai hilang.

Dibawah ini ada beberapa menu harian bagi penderita batu ginjal yang paling dianjurkan untuk dilakukan :

Menu Aktivitas Harian Bagi Penderita Batu Ginjal


  • Olahraga yang rajin

Olahraga dapat memberikan manfaat yang baik bagi kesehatan bila olahraga dilakukan setiap hari selama 20 sampai 30 menit maka manfaat yang didapat akan jauh lebih meksimal.

  • Tidur yang cukup

Waktu tidur yang baik untuk didapatkan agar tidur bisa dibilang cukup adalah 6 sampai 8 jam dalam seharinya.

Tidur yang cukup bermanfaat untuk menjaga kesehatan tetap stabil yang dapat menyulitkan penyakit batu ginjal memburuk.

  • Menjaga kebersihan

Kebersihan sangat dianjurkan sekali untuk dijaga utamanya bagi penderita batu ginjal karena kebersihan yang terjaga dapat mencegah batu ginjal memburuk.

Oleh karena itu, tidak heran jika penderita penyakit batu ginjal baiknya menjaga kebersihan dengan baik.

  • Banyak minum air putih

Wahai penderita batu ginjal bila ingin kesehatan ginjal anda tetap stabil bahkan meningkat maka minum air putih yang banyak baik untuk anda lakukan.

Kenapa demikian ?

Karena air putih dapat membantu membersihkan semua kotoran yang ada didalam tubuh termasuk ginjal yang bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan tubuh.

  • Menjaga berat badan

Berat badan berlebih dapat mengakibatkan kesehatan ginjal rentan menurun, oleh karenanya menjaga berat badan sangat penting untuk dilakukan oleh penderita penyakit batu ginjal.

Menu Makan Harian Untuk Penderita Batu Ginjal


Dibawah ini ada beberapa jenis makanan yang diperbolehkan untuk dikonsumsi penderita batu ginjal, yakni :

Apel, sebuah nutrisi yang terkandung didalam buaha pel dapat membantu meningkatkan kesehatan ginjal secara alami.

Bawang, makanan ini dapat mencegah terjadinya kerusakan di ginjal sehingga baik dimakan oleh penderita batu ginjal.

Ceri, vitamin c yang dimiliki buah ini dapat membantu meningkatkan kesehatan tubuh yang bertujuan untuk melawan bahaya batu ginjal.

Strawberry, antioksidan yang ada didalam buah ini dapat mencegah terjadinya kerusakan didalam organ tubuh termasuk ginjal.

Semangka, air yang melimpah didalam buah semangka dapat membantu mengeluarkan batu yang ada didalam ginjal secara alami dan vitamin c yang dimiliki buah ini bisa meningkatkan kesehatan tubuh.

Lemon, asam sitrat dan vitamin c yang dimiliki lemon dapat menguatkan kekebalan tubuh sehingga buah ini baik dikonsumsi penderita batu ginjal.

Nanas, fungsi dari buah ini adalah bisa mencegah terjadinya peradangan yang kemungkinan besar bisa terjadi pada ginjal

Menu Yang Dilarang Bagi Penderita Batu Ginjal


Jika saat ini anda sedang menderita penyakit batu ginjal, maka berikut ini sangat dilarang untuk anda lakukan, ialah :

  • Minum alkohol
  • Stres
  • Malas olahraga
  • Kurang tidur
  • Kurang minum
  • Tidak menjaga kebersihan
  • Tidak menjaga berat badan
  • Minum obat obatan terlarang
  • Sering menghirup asap rokok
  • Mengonsumsi makanan tidak sehat

Itulah daftar menu harian yang baik dilakukan dan tidak dianjurkan untuk dilakukan oleh penderita penyakit batu ginjal.

Dicukupkan sekian artikel kali ini, semoga didalam artikel ini mengandung hikmah yang baik bagi anda selaku pembaca.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar